Kegemukan adalah sebuah masalah umum setiap manusia. Orang yang mengalami kegemukan biasanya memiliki berat badan yang melebihi berat badan normal. Kegemukan adalah faktor utama orang untuk melakukan diet. Kegemukan bisa disebabkan karena:
Dan untuk mengurangi berat badan, terdapat beberapa cara, yaitu:
Obesitas
Obesitas merupakan sebuah masalah berat yang dialami penderitanya karena obesitas merupakan masalah yang lebih parah lagi bila dibandingkan dengan kegemukan.Orang yang mengalami obesitas biasanya memiliki berat badan yang melampaui orang-orang gemuk seperti biasanya. Bila penderita obesitas tidak menjaga pola asuh makannya, dapat menimbulkan dampak buruk seperti penyakit jantung dan diabetes, serta dapat menimbulkan kematian.
Contoh Orang yang mengalami obesitas
Manuel UribeManuel Uribe adalah seorang penderita obesitas yang sangat parah. Ia dijuluki sebagai Orang tergemuk di dunia. Pria yang berasal dari Meksiko ini setiap hari berbaring di ranjang karena ia tidak dapat berjalan. Setiap hari ia dapat mengonsumsi pizza, nachos, dan makanan lain dengan jumlah yang besar. Beliau memiliki berat badan sekitar 318 kilogram, dan pernah berhasil melakukan penurunan berat badan sekitar lebih dari 200 kilogram.
Demikianlah artikel ini ditulis, semoga bisa bermanfaat bagi anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar